Monggo...
PENDAFTARAN
Waktu dan Tempat Pertandingan
Tanggal Pertandingan : 11 - 12 agustus 2023
Waktu
pertandingan : 18:30 WIB
Tempat Pertandingan : ONLINE
1. Persyaratan Pemain
1.1. Setiap
pemain wajib memiliki device berupa smartphone serta akun Mobile Legends
sendiri dan bukan milik orang lain.
1.2 Pemain
tidak diperbolehkan untuk memiliki lebih dari 1 tim.
1.3 Pemain
wajib hadir di jadwal tanding yang sudah ditentukan (bila melewati batas tunggu
10 menit, tim akan di diskualifikasi)
2. Persyaratan Tim
2.1. 1 tim beranggotakan 5 pemain inti (wajib) dan 1 pemain cadangan (opsional).
2.2 Menunjuk 1 orang untuk menjadi kapten tim dan kapten tim wajib memiliki WA. Panitia akan mengirimkan semua pemberitahuan kompetisi melalui WA grup yang dibuat.
3. Format Mabar from Home
3.1 Turnamen Sistem pertandingan pada babak penyisihan hingga perempat final menggunakan sistem single elimination (BO1)
3.2 Sistem pertandingan pada babak semifinal dan final menggunakan sistem best of three (BO3)
3.3 Tim akan di undi secara acak untuk menentukan posisi bracket dan pertandingan akan berlanjut berdasarkan susunan bracket.
4. Sistem Match
4.1 Selama
pertandingan berlangsung, tidak ada sistem pause meski
Kendala
device error dan koneksi tidak setabil
4.2 Memulai
pertandingan tepat waktu.
4.3 Setiap tim diharapkan sudah masuk di lobi in-game dengan waktu menunggu maksimal adalah 10 menit
5. Struktur Turnamen
5.1 Game
mode yang digunakan untuk setiap pertandingan adalah
custom lobby
draftpick terbaru dengan system 3 band hero
5.2 Bebas
menggunakan skin apapun (skin on).
KETIKA PERTANDINGAN......
Pada babak kualifikasi lobby akan dibuat oleh kapten masing-masing team.
Setiap player yang sudah berada di lobby, diharapkan mengirim foto sebanyak 2 kali melalui Grup Whatsapp Turnamen, berupa: 1) Screenshoot Lobby
2) screenshoot Winner
Pada babak semifinal dan final, admin akan membuat custom room dan mengundang kapten, kapten harus mengundang anggota lainnya untuk masuk kedalam lobby custom.
Syarat mendaftar
2. ditulis di media kertas, atau diketik di hp atau laptop
4. foto dikirim ke Admin ketika mendaftar
contoh :